Nah untuk mengatasi penyakit batuk dengan cepat kali ini saya akan memberikan 4 buah obat alami yang dapat menyembuhkan batuk dengan cepat.
Daftar Obat Alami Batuk
1. Jeruk Nipis
Minyak atsiri yang terkandung di jeruk nipis ini berasal dari kulitnya. Memeras jeruk nipis dan meminumnya bersama kecap manis terbukti resep turun temurun untuk menyembuhkan batuk dan juga tenggorokan.
2. Lemon
Minumlah perasan air lemon bersama air hangat atau teh hangat. Minumlah di pagi hari saat perut masih kosong untuk menghindari naiknya asam lambung.3. Kunyit
Tumbuklah kunyit dan campur dengan susu atau teh. Meminumnya secara berkala dapat menyembuhkan batuk.4. Madu
Madu selain baik untuk meningkatkan kekebalan tubuh madu ini ternyata juga terbukti ampuh untuk mengatasi batuk.Sekian tips mengenai obat herbal alami untuk batuk baca juga artikel lainnya mengenai
Obat Herbal Influenza
0 Komentar untuk "4 Obat Alami Mengatasi Batuk"